Kumpulan Kata-kata Bijak Albert Einstein Terlengkap

IMPIANNEWS.COM  - Albert Einstein adalah fisikawan yang rumus relativitasnya mengubah pandangan dunia tentang "bagaimana alam semesta bekerja”. Berikut ini adalah kumpulan kata-kata bijak Albert Einstein yang patut kita pelajari dan kita renungkan.

Hakikatku adalah yang aku pikirkan, bukan apa yang aku rasakan.
Selagi ada cinta, tidak perlu ada lagi pertanyaan.

Aku berpikir terus menerus, berbulan-bulan dan bertahun tahun, sembilan puluh sembilan kali kesimpulannya salah. Untuk yang keseratus, aku benar.

Kalau mereka ingin menemuiku, aku ada di sini. Kalau mereka ingin bertemu dengan pakaianku, bukalah lemariku dan tunjukkan pada mereka. (Ketika istrinya memintanya berganti untuk menemui Duta Besar Jerman).

Kebanyakan orang mengatakan bahwa kecerdasan yang melahirkan seorang ilmuwan besar. Mereka salah, karakterlah yang melahirkannya.
Tanda kecerdasan sejati bukan pengetahuan, tapi imajinasi.

Imajinasi lebih berharga daripada ilmu pengetahuan. Logika akan membawa Anda dari A ke Z. Imajinasi akan membawa Anda ke mana-mana.

Tidak ada eksperimen yang bisa membuktikan aku benar, namun sebaliknya sebuah eksperimen saja bisa membuktikan aku salah.

Orang-orang seperti kita, yang percaya pada fisika, mengetahui bahwa perbedaan antara masa lalu, masa kini, dan masa depan, hanyalah sebuah ilusi yang terus menerus ada.

Dunia adalah tempat yang berbahaya untuk didiami, bukan karena orang-orangnya jahat, tapi karena orang-orangnya tak peduli.

Mencari kebenaran lebih bernilai dibanding menguasainya.

Hidup itu seperti naik sepeda. Agar tetap seimbang, kau harus terus bergerak.

Gaya gravitasi tidak berpengaruh pada orang-orang yang sedang jatuh cinta.
Orang-orang tidak gagal, mereka hanya berhenti mencoba.

Apa yang saya saksikan di alam adalah sebuah tatanan agung, yang tidak dapat kita pahami dengan menyeluruh, dan hal itu sudah semestinya menjadikan seseorang senantiasa berpikir dilingkupi rendah hati.

Sudah saatnya cita-cita kesuksesan diganti dengan cita-cita pengabdian.

Lebih mudah mengubah plutonium daripada mengubah sifat jahat manusia.

Tidak ada yang lebih merusak martabat pemerintah dan hukum negeri, dibanding meloloskan undang-undang yang tidak bisa ditegakkan.

Belajarlah dari masa lalu, hiduplah untuk masa depan. Yang terpenting adalah tidak berhenti bertanya.
The most beautiful thing we can experience is the mysterious.

Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,361,Kasus,20,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,36,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,968,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,319,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,653,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,394,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Kumpulan Kata-kata Bijak Albert Einstein Terlengkap
Kumpulan Kata-kata Bijak Albert Einstein Terlengkap
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgFwJ4wNkw-VPUQL_KZ9RCI9AeTsb9VrDWJ7VA4mTaGGQ0w1KpSCMsxenw54ITjLWmVB1VtR_NQUea05hjPBb7lRwyCB9Zx3r-d7Q5VUpcRDryCkz-1yQHNCGu_7TdyaEmqVDbhp_HfdEQ9/s640/20190605_113239.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgFwJ4wNkw-VPUQL_KZ9RCI9AeTsb9VrDWJ7VA4mTaGGQ0w1KpSCMsxenw54ITjLWmVB1VtR_NQUea05hjPBb7lRwyCB9Zx3r-d7Q5VUpcRDryCkz-1yQHNCGu_7TdyaEmqVDbhp_HfdEQ9/s72-c/20190605_113239.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/06/kumpulan-kata-kata-bijak-albert.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/06/kumpulan-kata-kata-bijak-albert.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content