Camat Latina Sebut Lamposi Pusat Keagamaan Sejak Dulu

IMPIANNEWS.COM
Payakumbuh, --- Camat Lamposi Tigo Nagori (Latina) David Bachri hadir dan membuka wirid kelompok yasin Kota Payakumbuh yang pada Ahad (10/03/2019) dipusatkan di Mesjid Al Muttaqiin kelurahan Koto Panjang Padang Kec. Latina. Rutinitas yasin kota ini dihadiri pengurus bersama ratusan jemaah yasin, sehingganya tidak tertampung di dalam mesjid ini.

Camat Latina David Bachri usai mendengarkan laporan dari Pengurus Yasin Kota Payakumbuh, menyampaikan apresiasi kegiatan rutin yasin kota masih eksis dan intens dalam menjalankan kegiatan rutin terjadwal ini.

"Kami secara pribadi dan pemerintahan sangat bangga dengan kegiatan keagamaan rutin ini. Meskipun kebanyakan pesertanya adalah pra dan lansia. Semoga kedepan generasi muda kita ikut termotivasi. Ini PR kita bersama,"sebut David Bachri.

Dikatakan David Bachri yang dilantik tahun 2016 lalu sebagai camat termuda di Payakumbuh, bahwa Payakumbuh saat ini sudah menjamur sekolah keagamaan / Islam Terpadu. Ini sebagai bukti level keagamaan di Kota Payakumbuh jauh meningkat. Sayangnya, siswa dan peserta didiknya berasal dari luar kota Payakumbuh. 

"Daerah kita Lamposi sejak dulu dikenal sebagai gudangnya ulama dan pencetak ulama. Dengan kemajuan zaman semua itu berubah. MTI Koto Panjang adalah salah satunya bersama MAN 1 Payakumbuh. Sekarang setiap tingkat pendidikan sudah ada di Latina, baik sekolah umum maupun sekolah agama. Dan kondisi ini mesti kita pertahankan dan tingkatkan. Agar titel itu tetap terjaga,"kata David lagi.

"Kita berharap Ponpes kita bisa tumbuh dan terbangun kembali di Latina. Tentunya melalui dukungan kita bersama,"imbuhnya.

"Wirid silaturahim yang kita gelar secara rutin ini adalah wadah silaturahim disamping kita saling berpacu berinfaq di jalan Allah SWT. Semoga niat kita untuk hadir disini menjadi pahala berlipat ganda, aamiin,"pungkas David sembari membuka kegiatan.

Raden Awaludin yang sejatinya akan memberikan tausiyah di wirid kelompok yasin pagi itu, berhalangan hadir. Akhirnya digantikan oleh Zamnina dari pengurus kelompok yasin kota.(ul)
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,363,Kasus,20,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,36,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,969,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,319,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,653,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Camat Latina Sebut Lamposi Pusat Keagamaan Sejak Dulu
Camat Latina Sebut Lamposi Pusat Keagamaan Sejak Dulu
Camat Lamposi Tigo Nagori (Latina) David Bachri hadir dan membuka wirid kelompok yasin Kota Payakumbuh yang pada Ahad (10/03/2019) dipusatkan di Mesjid Al Muttaqiin kelurahan Koto Panjang Padang Kec. Latina. Rutinitas yasin kota ini dihadiri pengurus bersama ratusan jemaah yasin, sehingganya tidak tertampung di dalam mesjid ini.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhUWYJo_WcGSlpTmRTZ1eHOeIruvv1o_ZYOMf4b1ZHhS-rw8_RmXlOobu3vryuKpcao6caor5TuCNOdAla7nvq8mCc2bfZTP6sI-gITc9y2r-t31klTZqv8ms-3Z8G6vjUH941RkqXLFgVC/s320/IMG20190310102432.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhUWYJo_WcGSlpTmRTZ1eHOeIruvv1o_ZYOMf4b1ZHhS-rw8_RmXlOobu3vryuKpcao6caor5TuCNOdAla7nvq8mCc2bfZTP6sI-gITc9y2r-t31klTZqv8ms-3Z8G6vjUH941RkqXLFgVC/s72-c/IMG20190310102432.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/03/camat-latina-sebut-lamposi-pusat.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/03/camat-latina-sebut-lamposi-pusat.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content