Pendistribusian Rendang Daging Qurban Diserahkan ke BPBD

IMPIANNEWS.COM
Payakumbuh, --- Sebagaimana yang telah digagas Oleh Wakil Wali Kota Payakumbuh Erwin Yunaz beberapa waktu yang lalu untuk program ASN berkurban dengan menyerahkan hasil olahan daging kurban berupa rendang, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Perindustrian (Disnakerperin) mengatakan  siap untuk proses pengolahannya.

"Untuk daging kurban nanti akan diolah di centra IKM randang dan kita siap melakukannya dari pengolahan sampai proses pengemasan," kata Kadisnakerperin Wal Asri saat diwawancara humas di Balai Kota Payakumbuh, Senin (06/07)

Direncakan, untuk pelaksanaan ASN berkurban akan dilakukan penyemblihan di Rumah Potong Hewan (RPH) Moderen di Kelurahan Koto Panjang Payobasung pada hari Sabtu (01/08).

Setelah penyemblihan, Wal Asri menyebut daging yang akan dijadikan rendang 50 persen dari total kurban yang dilaksanakan dan sisanya akan diberikan kepada masyarakat kurang mampu serta petugas kebersihan.

"Karena yang akan kita jadikan rendang ini nantinya daging as maka dari itu sisanya kita berikan kepada masyarakat, dan untuk rendang ini nantinya akan diberikan kepada peserta kurban berupa rendang dengan kisaran setengah kilogram dan juga akan diberikan kepada masyarakat miskin serta korban bencana," ujarnya.

Kadisnakerperin menjelaskan, untuk rendang bagi korban bencana akan distok di sentra IKM randang dan untuk penyaluran nantinya melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Payakumbuh.

"Agar tahan lama pengemasannya kita gunakan alumunium foil supaya tahan lama dan bisa disalurkan kapanpun," ucapnya.

Ditemui terpisah Kabag Kesra Setdako Payakumbuh Ulfakhri mengatakan sampai saat ini yang telah mendaftar untuk ASN berkurban berjumalah 31 orang.

"Kita masih menerima bagi yang mau berkurban bersama Pemko Payakumbuh, dan bisa langsung mendaftar ke Koperasi Kopai atau ke Bagian Kesra Setdako Payakumbuh sampai tanggal 10 Juli," pungkasnya. (rel/014)
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,216,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,32,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,350,Kasus,20,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,36,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,947,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,315,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,115,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,638,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,394,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Pendistribusian Rendang Daging Qurban Diserahkan ke BPBD
Pendistribusian Rendang Daging Qurban Diserahkan ke BPBD
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjHk3-nTrC5dKQ5TaDJ7PYHM-mBAFwbjXoDJcpJIUTp5s9xKQ5vc1IgQ3iGPx4JLh5Kydaf_4fF5VcMdUy8df2Wrk_QGkN2aWPCzF25T7-fWChOhtFOvPII2Gpz8l7Lqnq14nKMtDvvCIlr/s320/WhatsApp+Image+2020-07-06+at+21.07.58.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjHk3-nTrC5dKQ5TaDJ7PYHM-mBAFwbjXoDJcpJIUTp5s9xKQ5vc1IgQ3iGPx4JLh5Kydaf_4fF5VcMdUy8df2Wrk_QGkN2aWPCzF25T7-fWChOhtFOvPII2Gpz8l7Lqnq14nKMtDvvCIlr/s72-c/WhatsApp+Image+2020-07-06+at+21.07.58.jpeg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/07/pendistribusian-rendang-daging-qurban.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/07/pendistribusian-rendang-daging-qurban.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content