BNNK Berikan Binaan Bahaya Narkoba di kelurahan NDB

.

IMPIANNEWS.COM 

Payakumbuh, -- Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan pemahaman remaja akan bahaya Narkoba BNNK Payakumbuh bersama LPM Kelurahan Nunang Daya Bangun (NDB) dan SATGAS Anti Narkoba  berikan Penguatan Informasi, Minggu  (24/10/2021)


Bertempat di Sekretariat bersama LPM Nunang Dayabangun jalan Bandung nomor 14, acara sosialisasi ini dihadiri oleh Ketua LPM Fahman Rizal Lubis , Wakil Ketua LPM Purwanti , Sekretaris LPM Wahyudi, Petugas Agen Pemulihan yang juga pengurus LPM Devani Adnaan, Ketua Satgas BERSINAR Dedi Hendri dan Remaja Mushalla Baitul Ikhlas RW 03 Nunang Dayabangun yang di komandoi Davi.


Sementara perwakilan dari BNNK Payakumbuh hadir mewakili Kepala dan sekaligus pembicaranya Sub Koor Seksi Rehabilitasi Gerry Wiliando A MKL yang didampingi oleh petugas Barta Kurnia S AP.


Diawali dengan mendengarkan penyampaian dari Ketua LPM Fahman Rizal, selanjutnya Kegiatan Penguatan Informasi diserahkan kepada ahlinya dari BNNK Payakumbuh.


Ketua Fahman Rizal atas nama Lembaga dan Masyarakat sangat suport dan akan terus mendukung upaya yang dilakukan oleh SATGAS bersama masyarakat Nunang Dayabangun secara keseluruhan.


"Kami berharap kepada BNNK Payakumbuh, andaikan tahun depan BNNK melakukan pembinaan di Kelurahan lain, janganlah Satgas ini sampai ditinggalkan, sebab kami masih butuh masukan dan bimbingan yang berkelanjutan dari BNNK Payakumbuh ucap,"Ketua LPM Fahman Rizal Lubis.


Pada kesempatan itu juga Ketua Satgas Dedi Hendri, Ketua RW 03 Arian Fadli selaku Tokoh masyarakat memberikan apresiasi kepada BNNK Payakumbuh dan sekaligus ucapan terima kasih karena BNNK Payakumbuh begitu serius membina dan mendampingi Satgas BERSINAR hingga bisa seperti saat Sekarang


Seperti yang sudah di ketahui, Nunang Dayabangun saat ini sedang melakukan perbaikan dan pembenahan dalam semua aspek salah satunya yang berkaitan dengan Narkoba. Untuk itu perlu upaya yang dilakukan secara bersama baik dari masyarakat nya maupun dari Instansi terkait 


Di tempat terpisah Lurah Nunang Dayabangun Ari Ashadi mengatakan, Pemerintah Kelurahan bersama dengan LPM, Tokoh Masyarakat, Babinsa, Babinkamtibmas Karang Taruna Duo Sapilin dan Satgas BERSINAR akan terus berupaya meningkatkan partisipasi masyarakat dalam rangka membangun rasa kebersamaan untuk Nunang Dayabangun yang lebih baik


Apalagi seperti yang telah diketahui bahwasanya Kelurahan Nunang Dayabangun sudah di tunjuk oleh Pemerintah melalui BNN menjadi salah satu Kelurahan Bersih dari Narkoba ( BERSINAR) ucap Ari Ashadi SE.


Davi sebagai Ketua Remaja Mushalla Baitul Ikhlas RW III juga menyampaikan hal yang senada dengan apa yang dikatakan oleh Lurah, LPM, Ketua Satgas dan Ketua RW 03


Davi akan terus berupaya mengajak sebayanya untuk  melakukan kegiatan positif di lingkungan masing-masing khusus nya Nunang Dayabangun, kita ingin Nunang Dayabangun betul betul Bersih dari Narkoba dan segala pengaruh buruk yang diakibatkan olehnya..


Setelah mengikuti serangkaian kegiatan Penguatan Informasi, LPM bersama Satgas, REMUS dan Ketua RW 03 beserta jajaran menggandeng BNN melakukan kunjungan lapangan dalam rangka menjaga silaturahmi dengan masyarakat sambil monitoring.(014) 

Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,391,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,982,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,668,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: BNNK Berikan Binaan Bahaya Narkoba di kelurahan NDB
BNNK Berikan Binaan Bahaya Narkoba di kelurahan NDB
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgGCDhWtbRgO2o_I4GN_zMQ3xf1gnRjYSOAMOTozrYQLA1nnkfJ8bZ-doyftz-ZAyvBy-T2NoLXb97NPBTzv-E4E11qylIF12eW39mNhvjO6SJjCCFFSvMzR9RMxbCfxiC7P2KVRzICZxOo/w400-h300/IMG-20211025-WA0006.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgGCDhWtbRgO2o_I4GN_zMQ3xf1gnRjYSOAMOTozrYQLA1nnkfJ8bZ-doyftz-ZAyvBy-T2NoLXb97NPBTzv-E4E11qylIF12eW39mNhvjO6SJjCCFFSvMzR9RMxbCfxiC7P2KVRzICZxOo/s72-w400-c-h300/IMG-20211025-WA0006.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2021/10/bnnk-berikan-binaan-bahaya-narkoba-di.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2021/10/bnnk-berikan-binaan-bahaya-narkoba-di.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content