Awal Ramadhan, Empat Warga Payakumbuh Positif Covid-19


Impiannews.com 

Payakumbuh, - Awal Ramadhan 1442 Hijriah Dinas Kesehatan Kota Payakumbuh kembali mengunumkan terjadi penambahan empat kasus positif Covid-19 di Payakumbuh dan satu orang bebas isolasi.


"Sehingga sampai hari ini data untuk kota Payakumbuh didapati sebanyak 22 orang isolasi mandiri dirumah dan 5 orang dirawat di rumah sakit," kata Kepala Dinas Kesehatan Kota Payakumbuh melalui kasi P3 (pencegahan pengendalian penyakit) Fitri, via whatsapp kepada media, Selasa (13/04).


Adapun untuk daftar empat orang yang dinyatakan positif Covid-19 hari ini adalah :

1. A, perempuan (52), Tanjuang Gadang Sungai Pinago, Dokter Gigi Puskesmas Air Tabit

2. E, perempuan (51), Kubu Gadang, PNS SMA N 3 PAYAKUMBUH

3. SK, perempuan (27), Kubu Gadang, Honorer SMA N 3 PAYAKUMBUH

4. LZG, perempuan (7), Subarang Batuang, Pelajar MIN 1 PAYAKUMBUH


Sementara satu orang yang dinyatakan bebas isolasi hari ini adalah :

1. BERLIAN NURHAKKY, perempuan (25), Bulakan Balai Kandi, SPG Kosmetik


Dihubungi terpisah Kepala Dinas Kesehatan kota Payakumbuh dr. Bakhrizal mengatakan pihaknya akan terus melakukan 3T (testing, tracing, treatment) untuk pencegahan terjadinya penularan Covid-19 di Payakumbuh.


Dia juga terus mengimbau dan mengingatkan warga agar tetap dan selalu menerapkan protokol kesehatan dengan menjaga 5 M (memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan, menjauhi kerumunan dan mengurangi mobilitas).


"Awal Ramadhan bertambah lagi yang terkonfirmasi positif, tetap waspada, mudah-mudahan tidak ada lagi penambahan kasus di Kota Payakumbuh, sehingga Kota Payakumbuh bebas dari Covid-19. Jangan lupa jaga selalu protokol kesehatan, 5M”, himbau kepala dinas kesehatan itu.


Dan berikut untuk daftar Kelurahan yang dinyatakan dalam zona kuning (per-Kecamatan) adalah :

Kecamatan Payakumbuh Barat 

 1. Tanjuang Gadang Sungai Pinago

 2. Payolansek 

 3. Subarang Batuang

 4. Kubu Gadang

 5. Ibuah

 6. Bulakan Balai Kandi


Kecamatan Payakumbuh Timur 

 1. Sicincin

 2. Padang Tangah Payobadar

 3. Tiakar

 

Kecamatan Payakumbuh Utara 

1. Tigo Koto Diateh

2. Ompang Tanah Sirah


Kecamatan Payakumbuh Selatan

 1. Sawah Padang Auakuniang

 2. Padang Karambia

 3. Balai Panjang


Kecamatan Lamposi Tigo Nagori

- Zona Hijau 


Serta untuk laporan data Covid-19 Kota Payakumbuh sampai hari ini adalah, Suspek : 4, Kasus konfirmasi : 882, Sembuh : 845, Isolasi : 22, Rawat : 5, Meninggal : 10, KE : 15, Discarded : 13.109, total swab : 14.382.(ul) 

Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,391,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,982,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,668,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Awal Ramadhan, Empat Warga Payakumbuh Positif Covid-19
Awal Ramadhan, Empat Warga Payakumbuh Positif Covid-19
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgjoXu5UKotLSa-m7fRPAry4O_aAZFQUrSLmfQeYxJ0ewy4gP13zWXF8fzjSK-3BKq9q9J0M1NJff_z-bytHbDZefX2KDYIcYjU_p-6yGUTQIpeMGjcCJ-NW4Yp4SA46IUvXNfCx7iol24F/s320/FB_IMG_1618334825902.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgjoXu5UKotLSa-m7fRPAry4O_aAZFQUrSLmfQeYxJ0ewy4gP13zWXF8fzjSK-3BKq9q9J0M1NJff_z-bytHbDZefX2KDYIcYjU_p-6yGUTQIpeMGjcCJ-NW4Yp4SA46IUvXNfCx7iol24F/s72-c/FB_IMG_1618334825902.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2021/04/ramadhan-terjadi-penambahan-empat-kasus.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2021/04/ramadhan-terjadi-penambahan-empat-kasus.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content