Cegah Covid-19, Polisi Israel Tangkap 300 Penganut Ultra Ortodok


POLISI Israel menangkap lebih dari 300 orang pada Selasa (12/5) saat aparat berusaha membubarkan kerumunan yang berkumpul di sebuah situs keagamaan di Israel utara yang dinilai telah melanggar pemberlakukan social dan physical distancing untuk mencegah penyebaran virus korona.

Polisi mengatakan sebelumnya telah ada peraturan yang melarang kegiatan keagamaan terkait wabah virus korona di Gunung Meron dan pos-pos pemeriksaan polisi di jalan dekat lokasi tersebut.

Namun ratusan orang Yahudi tetap mengunjungi Gunung Meron termasuk pemuka agama datang untuk melakukan ritual dan menolak seruan aparat keamanan.

 Saat aparat hendak membubarkan kegiatan keagamaan, justru warga yang hendak beribadah itu melakukan perlawanan dengan melempari polisi dengan berbabagi benda.

Perlu diketahui bahwa masyarakat Yahudi biasanya mengisi liburan terkait perayaan Lag B’Omer dengan mengunjungi Gunung Meron. Gunung Meron yang menjadi lokasi pemakaman seorang rabi juga telah menjadi tempat suci bagi penganut agama Yahudi ultra ortodoks.

Saat kegiatan keagamaan tahunan Lag B’Omer, ribuan penganut agama Yahudi ortodoks akan mendatangi Gunung Meron. 

Namun dengan merebaknya pandemi virus korona atau Covid-19, kegiatan keagamaan Lag B’Omer dilarang oleh otoritas Israel. Pemerintah Israel telah melarang pertemuan atau kerumunan yang lebih dari 20 orang.

Komunitas ultra-Ortodoks Israel sangat terpukul oleh wabah koronavirus. Menteri Dalam Negeri Israel Aryeh Deri juga mengatakan awal pekan ini bahwa sekitar 70% dari lebih dari 16.500 kasus yang dikonfirmasi di negara itu.

 Sebagaimana diketahui, penganut agama Yahudi ultra-Ortodoks mencapai sekitar 12% dari populasi Israel.

Di sisi lain, Israel mulai mengurangi pembatasan pada pergerakan dan berkumpul awal Mei 2020. Israel telah melaporkan 260 kematian akibat Covid-19. 

Akan tetapi, lebih dari setengah dari mereka yang terinfeksi Covid-19 di Israel telah pulih. (AFP/Alarabiya/OL-09)

Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Cegah Covid-19, Polisi Israel Tangkap 300 Penganut Ultra Ortodok
Cegah Covid-19, Polisi Israel Tangkap 300 Penganut Ultra Ortodok
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh9cOGWveqtUMZGEqP4w0DZ8GDPHh1xqezMyChLUT3-zIPHu7qgA5tMHsLAWop1iZZjCbaOUEDZQqGBJeJJwXIkCkyj4-UjIuiGUYm9GoBQX7KIBkw_Be_mjUyOwZaOYBF0QE12LilmGRDH/s640/20200513_204132.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh9cOGWveqtUMZGEqP4w0DZ8GDPHh1xqezMyChLUT3-zIPHu7qgA5tMHsLAWop1iZZjCbaOUEDZQqGBJeJJwXIkCkyj4-UjIuiGUYm9GoBQX7KIBkw_Be_mjUyOwZaOYBF0QE12LilmGRDH/s72-c/20200513_204132.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/05/cegah-covid-19-polisi-israel-tangkap.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/05/cegah-covid-19-polisi-israel-tangkap.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content