Wali Nagari Sulit Air, Jumaini, S.S. M.Si. Kelepaskan Keberangkatan 29 orang ke Tanah Suci Untuk Melaksanakan Ibadah Umrah.

IMPIANNEWS.COM

SOLOK - Ibadah Haji merupakan keinginan semua umat Islam, dikarenakan perintah untuk Melaksanakan rukun Islam ke 5 hal yang wajib bagi yang mampu, di waktu yang telah ditentukan.

Sedangkan untuk ibadah Umrah merupakan ibadah yang dilaksanakan oleh umat Islam yang sunat di luar ibadah Haji, yang pelaksanaannya bisa dilaksanakan kapan saja, dan bagi yang mampu, hal ini dikarenakan biaya yang dikeluarkan cukup besar untuk beribadah ke Tanah Suci (Mekkah).

Salah satunya bagi masyarakat Nagari Sulit Air, Kecamatan X Koto Diatas, Kabupaten Solok, keinginan warganya untuk beribadah ketanah Suci sangatlah besar.

Tampak dari keberangakatan masyarakat Sulit Air yang di lepas oleh Wali Nagari Sulit Air, Jumaini, S.S. M.Si, dimana Wali Nagari melepaskan keberangkatan 29 orang ke Tanah Suci untuk melaksanakan Ibadah Umrah.

Bertempat di Masjid Raya Sulit Air, Senin (9/12/2024), Penanggung Jawab keberangkatan Jemaah Umrah, dari Trour dan Travel PT. Jaya Utama Wisata Bersama Sinai, Drs. H. Syahrul, menyampaikan bahwa Untuk Tahun inilah keberangkatan yang terbanyak khusus di Nagari Sulit Air.

Bapak Ibu Jemaah Umrah, keberangkatan Jemaah akan langsung di bimbing oleh Ketua MUI Nagari Sulit Air, Drs. H. Irdizon, dan Fajrul Mubarak, Lc. M.H, juga Anggota MUI Nagari Sulit Air, jadi Bapak dan Ibu jangan kwatir karena dibimbing oleh orang yang tepat, ujar Syahrul.

Perjalanan Bapak Ibuk selama 12 Hari, hari ini kita akan menuju Padang, dan bermalam semalam di asrama haji, besoknya selasa (10/12/2024), akan berangkat langsung menuju Madinah, dan akan langsung pelaksanaan Umrah, setelah itu baru melaksanakan Ziarah, serta menuju tempat-tempat yang mustajab lainnya.

Bertempat di Masjid Raya Sulit Air, Senin (9/12/2024), Penanggung Jawab keberangkatan Jemaah Umrah, dari Trour dan Travel PT. Jaya Utama Wisata Bersama Sinai, Drs. H. Syahrul, menyampaikan bahwa Untuk Tahun inilah keberangkatan yang terbanyak khusus di Nagari Sulit Air.

Bapak Ibu Jemaah Umrah, keberangkatan Jemaah akan langsung di bimbing oleh Ketua MUI Nagari Sulit Air, Drs. H. Irdizon, dan Fajrul Mubarak, Lc. M.H, juga Anggota MUI Nagari Sulit Air, jadi Bapak dan Ibu jangan kwatir karena dibimbing oleh orang yang tepat, ujar Syahrul.

Perjalanan Bapak Ibuk selama 12 Hari, hari ini kita akan menuju Padang, dan bermalam semalam di asrama haji, besoknya selasa (10/12/2024), akan berangkat langsung menuju Madinah, dan akan langsung pelaksanaan Umrah, setelah itu baru melaksanakan Ziarah, serta menuju tempat-tempat yang mustajab lainnya.

Sementara dalam Sambutan sekaligus melepas keberangkatan Jemaah Umrah, Wali Nagari Sulit Air, Jumaini, S.S, M.Si, menyampaikan bahwa Selamat kepada Bapak Ibu jemaah Umrah, yang akan berangkat ke tanah Suci.

Semoga keberangkatan yang baik ini, Bapak Ibu diberikan keselamatan, dan kesehatan selama menjalankan ibadah umrah di tanah suci, dan selamat sampai kembali do kampung halaman.

Doakan juga Nagari Kita Sulit Air ini, senantiasa di berikan limpahan Hidayah dan Rahmat Allah, jauhkan dari marabahaya yang akan turun dikampung kita, ujar Wali Nagari Sulit Air. 

Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,216,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,32,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,341,Kasus,20,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,36,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,2,Pendidikan,947,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,315,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,115,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,634,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,393,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,10,
ltr
item
Impiannews: Wali Nagari Sulit Air, Jumaini, S.S. M.Si. Kelepaskan Keberangkatan 29 orang ke Tanah Suci Untuk Melaksanakan Ibadah Umrah.
Wali Nagari Sulit Air, Jumaini, S.S. M.Si. Kelepaskan Keberangkatan 29 orang ke Tanah Suci Untuk Melaksanakan Ibadah Umrah.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiQliOZSmiC1Dav6-260YNtAs_Nb6FFDtSPmboXC7lKDzhereNvkfLO5n7yRGBEFkwbhK8VKWb1oR4MNYmi1IMU5PX_DHnC3LDppXdGegM0K161xhGQ8MTkNgE_1ML_TcwrAcxUq7DWRPk7ECw-KlazqJ8mF0zWlmewxiKVx1qqCLlWIf_Mqg4PbTvTPQo/w400-h200/IMG_20241211_153635.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiQliOZSmiC1Dav6-260YNtAs_Nb6FFDtSPmboXC7lKDzhereNvkfLO5n7yRGBEFkwbhK8VKWb1oR4MNYmi1IMU5PX_DHnC3LDppXdGegM0K161xhGQ8MTkNgE_1ML_TcwrAcxUq7DWRPk7ECw-KlazqJ8mF0zWlmewxiKVx1qqCLlWIf_Mqg4PbTvTPQo/s72-w400-c-h200/IMG_20241211_153635.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2024/12/wali-nagari-sulit-air-jumaini-ss-msi.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2024/12/wali-nagari-sulit-air-jumaini-ss-msi.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content