Liga Arab Kecam Normalisasi UEA-Israel


Liga Arab Kecam 
Normalisasi UEA-Israel

IMPIANNEWS.COM (Kairo).

Kairo: Organisasi negara-negara Arab, Liga Arab, menolak untuk mengeluarkan resolusi yang akan mengutuk kesepakatan normalisasi baru-baru ini antara Israel dan Uni Emirat Arab (UEA). Kesepakatan itu dimediasi oleh Amerika Serikat (AS).

Selama sesi virtual pada Rabu 9 September 2020, menteri luar negeri dari liga beranggotakan 22 orang itu menolak resolusi yang mengecam kesepakatan UEA-Israel. 

Rencana Palestina untuk mengecam kedua negara hanya memiliki sedikit peluang untuk disetujui di badan pan-Arab di mana negara-negara termasuk Mesir, Omar dan Bahrain telah menyambut atau menawarkan dukungan mereka untuk normalisasi tersebut.

“Diskusi tentang hal ini serius juga berlangsung komprehensif dan membutuhkan waktu. Tapi itu tidak mengarah pada kesepakatan akhir tentang rancangan komunike yang diusulkan oleh pihak Palestina,” kata pejabat senior Liga Arab Hussam Zaki, seperti dikutip Al-Monitor, Kamis 10 September 2020.

Penolakan Liga Arab untuk mengutuk kesepakatan itu merupakan pukulan terbaru bagi Palestina. 

Sebelumnya, Palestina juga meminta untuk pertemuan darurat agar pakta Israel-UEA ditolak oleh kelompok itu bulan lalu.

Dikenal dengan Abraham Accord, Israel telah setuju untuk menangguhkan rencana aneksasi sebagian besar Tepi Barat dengan imbalan hubungan yang dinormalisasi dengan Uni Emirat Arab. 

Para pemimpin dari kedua negara akan melakukan perjalanan ke Gedung Putih minggu depan untuk penandatanganan resmi.

Para pemimpin Palestina mengatakan, perjanjian yang ditengahi AS, yang menjadikan UEA negara Arab ketiga yang menjalin hubungan dengan Israel, adalah "tikaman dari belakang".

Ramallah telah memanggil duta besarnya untuk UEA sebagai tanggapan.

Mereka juga mengatakan kesepakatan normalisasi itu melanggar Prakarsa Perdamaian Arab 2002 yang dipimpin Arab Saudi. 

Prakarsa dari Arab Saudi itu menyerukan Israel mundur dari tanah yang direbut sejak 1967 sebelum mendapat pengakuan dari negara-negara Arab.

Uni Emirat Arab menggambarkan kesepakatan itu menguntungkan perjuangan Palestina dengan memaksa Israel untuk menunda pencaplokan tanah yang dibayangkan Palestina sebagai bagian dari negara masa depan mereka. ***

Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,362,Kasus,20,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,36,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,969,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,319,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,653,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Liga Arab Kecam Normalisasi UEA-Israel
Liga Arab Kecam Normalisasi UEA-Israel
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgNkyVTKlxeBYrh7bM795GUoQywO5wILLgy1LWxngR8I68VGlFzBUtr6e5dz747WNd7F8ULU8c5v54gczTDB-tubhKe8zCWY3k6iKqCPFEg8NjFzfchW5ZqHSD85VZMh1SYBfxMjGtDh5ne/s640/20200911_011838.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgNkyVTKlxeBYrh7bM795GUoQywO5wILLgy1LWxngR8I68VGlFzBUtr6e5dz747WNd7F8ULU8c5v54gczTDB-tubhKe8zCWY3k6iKqCPFEg8NjFzfchW5ZqHSD85VZMh1SYBfxMjGtDh5ne/s72-c/20200911_011838.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/09/liga-arab-kecam-normalisasi-uea-israel.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/09/liga-arab-kecam-normalisasi-uea-israel.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content