5 Warga Payakumbuh Positif Corona

IMPIANNEWS.COM
Payakumbuh, --- Tim gugus tugas penanganan Covid-19 Kota Payakumbuh mengumumkan ada tambahan 3 warga Payakumbuh yang positif Corona, melalui video conference bersama media pers, Jumat (1/5/2020).

Hal tersebut disampaikan Wali Kota Riza Falepi melalui Kepala Dinas Kesehatan dr. Bakhrizal didampingi Asisten III Amriul Dt. Karayiang, Kepala BPBD Yufnani Away, Kadis Kominfo Jhon Kenedi, dan Kepala Kesbangpol Budi Permana di Aula Randang, Lantai II Balaikota.

Tidak memakan waktu lama, pasien positif Covid-19 di Kota Payakumbuh betambah, Kadis Kesehatan dr. Bakhrizal juga menginformasikan bertambahnya kasus ini berkemungkinan berada dalam satu klaster (ada hubungan-red).

“Dari hasil swab tes yang dilakukan kepada puluhan orang yang pernah kontak dengan pasien H. EM tiga hari lalu, kasus baru yang timbul ini berkemungkinan berada dalam satu klaster,” kata dr. Bakhrizal atau yang lebih akrab disapa dr. Bek.

Selanjutnya dr. Bakhrizal menginformasikan ketiga warga yang positif tersebut adalah Pengemudi ojek langganan H. EM dengan inisial "A", pedagang rokok di depan Restoran Sianok Nunang Daya Bangun dengan inisial "J", dan pedagang di toko plastik berinisial "E" lanjut Dokter dr. Bakhrizal.

Dokter Bakhrizal kembali mengajak kepada seluruh masyarakat Kota Payakumbuh utnuk mematuhi semua imbauan pemerintah, karena penyebaran virus ini tidak pandang bulu dan bisa menular kepada siapa saja dengan cepat.

“Mari bersama-sama kita bersatu dengan kekuatan yang ada untuk perangi wabah ini, selalu pakai masker, sering cuci tangan, tinggal di rumah, kalau tidak perlu jangan keluar rumah dan semoga wabah virus ini cepat berlalu," ungkapnya.

Untuk sementara, dengan adanya tambahan tiga kasus ini, terhitung hari ini ada total 5 positif kasus Covid-19 di Payakumbuh, setelah sebelumnya H. EM dan keluarganya dinyatakan positif.

Ditempat terpisah, Wali Kota Riza Falepi menyatakan kekhawatirannya dengan sudah 5 warga Payakumbuh yang positif Covid-19, menurut Riza bila warga tidak juga mengindahkan himbauan pemerintah, maka dipastikan angka kasus akan bertambah, bahkan meningkat pesat.

"Selama PSBB ini kita minta warga untuk koorperatif dan patuh, bila tidak, yang kita takutkan nanti corona di Payakumbuh bisa mewabah dan penyebarannya tak bisa dikendalikan lagi," kata Riza.(rel/014)
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,362,Kasus,20,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,36,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,969,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,319,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,653,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: 5 Warga Payakumbuh Positif Corona
5 Warga Payakumbuh Positif Corona
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEijPa1yrWxYJU5KFslkb2eTCYv9c0tH40cfVFLvtuU6Vrj3Lvg9lGAP4MjMnNGPZVzGQGA19eT4r2e1M9kDi0yTMhuZZvenTNnUrYOKG48FZT8TpaPA1skzoPDF19BsOyRQaxER7usIhPt1/s320/IMG-20200501-WA0012.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEijPa1yrWxYJU5KFslkb2eTCYv9c0tH40cfVFLvtuU6Vrj3Lvg9lGAP4MjMnNGPZVzGQGA19eT4r2e1M9kDi0yTMhuZZvenTNnUrYOKG48FZT8TpaPA1skzoPDF19BsOyRQaxER7usIhPt1/s72-c/IMG-20200501-WA0012.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/05/5-warga-payakumbuh-positif-corona.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/05/5-warga-payakumbuh-positif-corona.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content