Budi Yanto, Digelar Rakerda REI untuk Tingkatkan Kerjasama dengan Pemerintah.

IMPIANNEWS.COM (Padang).

DPD REI Sumtera Barat gelar kegiatan Rakerda (Rapat Kerja Daerah), Kamis 27 February 2020 di Beach pangeran hotel Padang Sumatera barat 

Rakerda ini dihadiri 60 orang  anggota REI Sumatera Barat, dan anggota REI dari provinsi lain di Indonesia serta dari DPP  (Dewan Pimpinan Pusat) REI .

Ketua Panitia Rakerda REI Budi Yanto mengatakan kepada pers, dengan adanya Rakerda tersebut yang diadakan DPD REI Sumbar,  untuk meningkatkan kerjasama antara REI dengan  pemerintahan, karena REI dengan pemerintahan provinsi tidak bisa terpisahkan, dalam meningkatkan pembangunan perumahan dan juga dalam meningkatkan pembangunan dibidang pariwisata, sebutnya.

DPP REI Alkudri juga sebagai moderator menambahkan, Rakerda tersebut untuk lebih mengeratkan jalinan kerjasama antara REI dengan  pemerintah daerah, agar terjalin  kominikasi yang baik. harapnya

jangan seperti di daerah adanya perubahan peraturan tentang pembangunan perumahan tetapi REI Pusat tidak adanya pemberitahuan sehingga terjadi tumpang tindih. ulasanya (Ay)

#tafch

Post a Comment

0 Comments