" FOSSAFA " Organisasi FANS Radio Safasindo FM Berbagi Dengan Dhuafa

IMPIANNEWS.COM
Payakumbuh, --- Untuk mengaplikasikan program "Fossafa" panggilan untuk fans radio Safasindo FM, Pengurus Fossafa melaksanakan salah satu poin program tersebut yaitunya berbagi. 

Maka pada Jumat (22/02/2019) Pengurus dan Fans Fossafa berkeliling Kota Payakumbuh membagikan nasi bungkus dimulai dari menyusuri Jalan A Yani sampai Labuh Basilang, kemudian Jalan Soekarno Hatta dan terakhir Pasar Ibuh. Dengan dikordinir pak Ujang RM Sekretaris Fossafa dan didamping bunda Indri bendahara membagikan nasi bungkus kepada kaum dhuafa dan gharim mesjid dan musholla. 

Kegiatan yang dimulai pukul 10.30 pagi Jumat itu berlangsung selama satu setengah jam itu pun tuntas. Saat selesai berbagi di jumat barokah itu, pengurus yang turun membagikan nasi bungkus tersebut sempat diwawancarai mengatakan kalau program dari Fossafa itu adalah berbuat seperti, Fossafa peduli bencana, bersih-bersih tempat ibadah dan berbagi. Dan program ini dapat dukungan penuh dari pimpinan Radio Safasindo FM Hj. Harni Femil

Berbagi inilah yang diujudkan di Jumat Barokah dengan berbagi nasi bungkus, karena untuk saat ini itu yang bisa dibagikan oleh Fossafa, dan itu semua adalah hasil swadaya dari Fans radio Safasindo seluruhnya. Kedepannya mereka berharap kalau ada donatur yang ingin menyumbang juga dengan kegiatan ini kami sangat berterimakasih sekali. "Mungkin ada masyarakat yang ingin didistribusikan sumbangannya melalui Fossafa kami akan membantu dengan ikhlas " kata pak Ujang RM yang warga lubuk bangku ini dan diamini sekretarisnya bunda Indri. 

Terakhir pak Ujang mengatakan kedepannya akan memberikan sumbangan dengan bentuk sembako, tentunya kita akan mengumpulkan dulu dari rekan - rekan fans radio yang ada di tiga luak ini juga dari donatur lainnya yang ingin ikut berbagi besama Fossafa katanya.Dan kamipun bersiap-siap untuk berangkat melaksanakan sholat Jumat. (rel/ul)
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,361,Kasus,20,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,36,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,968,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,319,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,653,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: " FOSSAFA " Organisasi FANS Radio Safasindo FM Berbagi Dengan Dhuafa
" FOSSAFA " Organisasi FANS Radio Safasindo FM Berbagi Dengan Dhuafa
Maka pada Jumat (22/02/2019) Pengurus dan Fans Fossafa berkeliling Kota Payakumbuh membagikan nasi bungkus dimulai dari menyusuri Jalan A Yani sampai Labuh Basilang, kemudian Jalan Soekarno Hatta dan terakhir Pasar Ibuh. Dengan dikordinir pak Ujang RM Sekretaris Fossafa dan didamping bunda Indri bendahara membagikan nasi bungkus kepada kaum dhuafa dan gharim mesjid dan musholla.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgQy6yq2RBXOMPncl-aCKQnR8T0x4q8VcqwYg2Etdja3juiA6cZftckt2pPjScUjutF4DY3k6epj0QtoP11PSRv25U_Upu-ZqmTkIxp9kfuLNqBZRD9_h32QJHtlufn286iurnleiOvZl3X/s320/FB_IMG_1550832061570.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgQy6yq2RBXOMPncl-aCKQnR8T0x4q8VcqwYg2Etdja3juiA6cZftckt2pPjScUjutF4DY3k6epj0QtoP11PSRv25U_Upu-ZqmTkIxp9kfuLNqBZRD9_h32QJHtlufn286iurnleiOvZl3X/s72-c/FB_IMG_1550832061570.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/02/fossafa-organisasi-fans-radio-safasindo.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/02/fossafa-organisasi-fans-radio-safasindo.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content